A. Pendahuluan
1. Pengertian
Jaringan komputer adalah sebuah sistem yang terdiri atas komputer dan perangkat jaringan lainnya yang bekerja bersama-sama untuk mencapai suatu tujuan yang sama.
2. Latar belakang
Pembagian jaringan komputer menurut skala berfungsi untuk memberi gambaran jaringan komputer menurut wilayah/geografis sehingga bisa mengetahui luasnya suatu jaringan komputer
3. Maksud dan tujuan
Mengetahui jaringan komputer menurut wilayahnya
4. Hasil yang diharapkan
Menguasai jarinag komputer menurut wilayahnya sebagai dasar penguasaan materi jaringan komputer
B. Alat dan bahan
Laptop
C. jangka waktu
pelaksanaan
45 menit
D. Proses dan
tahapan pelaksanaan
Pembagian jaringan menurut wilayahnya dibagi menjadi 3 bagian yaitu :1. Jaringan LAN
Merupakan pembagian jaringan komputer berskala kecil yang meliputi jaringan perkantoran, rumah, dll yang berskala kecil.
2. Jaringan MAN
Merupakan jaringan yang luasnya mencakup perkotaa, sebagai contoh adalah jaringan telpon seluler.
3. Jaringan WAN
Merupakan jaringan yang cakupannya seluruh dunia, contohnya adalah jaringan GSM.
Merupakan jaringan yang luasnya mencakup perkotaa, sebagai contoh adalah jaringan telpon seluler.
3. Jaringan WAN
Merupakan jaringan yang cakupannya seluruh dunia, contohnya adalah jaringan GSM.
E. Hasil yang
didapatkan
Mengetahui jaringan komputer menurut wilayah
Mengetahui jaringan komputer menurut wilayah
F. Kesimpulan
Jadi dengan adanya pembagian komputer menurut wilayahnya komputer dapat berbagi sumber daya walaupun dalam jarak yang cukup jauh.
Jadi dengan adanya pembagian komputer menurut wilayahnya komputer dapat berbagi sumber daya walaupun dalam jarak yang cukup jauh.
G. Referensi
Tidak ada komentar:
Posting Komentar